PPKn

Pertanyaan

Mengapa pengangguran dikategorikan sebagai ancaman di bidang ekonomi

2 Jawaban

  • Mapel PPKn

    Kategori: Integrasi sosial

    Kata kunci: Ancaman Ekonomi

    Pembahasan: pengangguran dikategorikan sebagai ancaman di bidang ekonomi dikarenakan pengangguran akan semakin meningkatkan beban perekonomian negara terutama dalam hal sosial dan perekonomian. selain itu juga Akan membuat perekonomian negara menjadi lebih rendah.

    semangat belajarnya kawan
  • Karena perekonomiAn negara akan terbebani dengan banyaknya pengangguran. Sehingga akan memengaruhi kegiatan sosial dan ekonomi dinegara tersebut.
    Semoga membantu

Pertanyaan Lainnya