Sebuah arus 10 ampere dihubungkan ke elemen selama 5 sekon. Tentukan energi yang diperlukan untuk menghasilkan 10 volt
Fisika
sgseungji
Pertanyaan
Sebuah arus 10 ampere dihubungkan ke elemen selama 5 sekon. Tentukan energi yang diperlukan untuk menghasilkan 10 volt
1 Jawaban
-
1. Jawaban WallStreet
W = v x I x t
W = (10V) x (10A) x (5s)
W = 100 x 5
W = 500 Joule
Semoga Bermanfaat