Sosiologi

Pertanyaan

Tiga contoh fungsi nyata pranata keluarga

1 Jawaban

  • 1. Masing-masing anggota keluarga melindungi semua anggota keluarga.

    2. Orang tua sebagai lembaga yang mempertahankan kelangsungan generasi dengan cara reproduksi.

    3. Keluarga sebagai salah satu sarana sosialisasi utama dan pertama yang membentuk karakter masing-masing anggota keluarga.

    4. Orang tua memberikan fungsi kasih sayang atau afeksi terhadap semua yang ada di anggota keluarga.

    5. Orang tua sebagai sumber dari pemenuhan segala kebutuhan yang bersifat finansial agar fungsi masing-masing anggota keluarga dapat terlaksana dengan baik.

    6. Anak memberikan rasa hormat dan pengabdian pada orang tua, baik ketika masih sehat ataupun sakit, ketika muda ataupun sudah tua.

    7. Orang tua sebagai sarana pendidikan awal anak-anak yang mengajarkan nilai-nilai yang tidak didapatkan dari pendidikan formal.

    8. Orang tua berperan dalam hal pengasuhan anak, memberikan fungsi kontrol apabila dinilai kepribadian, sikap dan perilaku anak tersebut membutuhkan pengawasan dan nasehat-nasehat yang berkaitan dengan tumbuh kembangnya.




    MOHON MAAF KALAU JAWABANNYA SALAH. SEMOGA BERMANFAAT.

Pertanyaan Lainnya