Fisika

Pertanyaan

dua buah cermin dipasang berdekatan dengan sudut 30° kemudian didepanya diletakan sebuah benda, berapakah banyaknya bayangan yang terbentuk oleh cermin tersebut?

1 Jawaban


  • [tex]n = \frac{360}{ \alpha } - 1 \\ n = \frac{360}{30} - 1 \\ n = 11 [/tex]
    jadi bayangan yang terbentuk adalah 11 bayangan

Pertanyaan Lainnya