IPS

Pertanyaan

Apa pengertian IQ, AQ, EQ, dan apa contohnya

1 Jawaban

  •  IQ (INTELLEGENCE QOUTIENT)

    Kapasitas umum seseorang untuk engerjakan atau melakukan sesuatu.
    Berhubungan dengan penalaran / berfikir.
    Intellegensi adalah keseluruhan kemampuan individu untuk berfikir dan bertindak secara logis, terarah, serta mengolah dan menguasai lingkungan secara efektif

    EQ (EMOTIONAL QOUTIENT)
    kecerdasan emosi :
    Kemampuan untuk mengenali perasaan sendiri, perasaan orang lain, memotivasi diri sendiri, mengelola emosi dengan baik, dan berhubungan dengan orang lain (DANIEL GOLDMAN).



Pertanyaan Lainnya