Matematika

Pertanyaan

Diketahui fungsi f ditentukan dengan rumus f(x) = 2/3x³-3x²+1 dengan daerah asal Df ={x|x€R}. Carilah turunan dari f(x).
Sama caranya ya kak

1 Jawaban


  • [tex] f(x) = \frac{2}{3} {x}^{3} - {3x}^{2} + 1 \\ \frac{dy}{dx} = (\frac{2}{3} \times 3) {x}^{3 - 1} - (3 \times 2) {x}^{2 - 1} + (1 \times 0) \\ \frac{dy}{dx} = {2x}^{2} - 6x + 0 = {2x}^{2} - 6x[/tex]

    semoga membantu ^^
    kalo ga keliatan geser ke kiri ajaa

Pertanyaan Lainnya