Matematika

Pertanyaan

dalam sebuah kantong terdapat 20 bola yang diberi nomor 1 sampai 20. Sebuah bola diambil secara acak . Peluang terambil bola dengan nomor bilangan genap yang bukan kelipatan 3 adalah

1 Jawaban

  • Banyak total kelereng = 20

    Bilangan genap = 2, 4, 6, 8, 10, 12, 14, 16, 18, 20
    Bilangan kelipatan 3 = 3, 6, 9, 12, 15, 18

    Bilangan genap bukan kelipatan 3
    = 2, 4, 8, 10, 14, 16, 20
    Banyak bilangan = 7

    [tex]p(a) = \frac{banyak \: bilangan}{total \: kelereng} = \frac{7}{20} [/tex]

    Semoga membantu ^^

Pertanyaan Lainnya