Matematika

Pertanyaan

kak tolong ini gimana caranya...
kak tolong ini gimana caranya...

1 Jawaban

  • Langkah pertama kita harus mencari gradien dengan persamaan y=mx + c

    diketahui diatas garis
    5x - 2y- 10= 0
    -2y = -5x + 10
    (:-2) dibagi -2
    sehingga
    y = -5/-2 x + -5
    gradien = 5/2

    lalu kita masukkan dgn rumus
    K (3,-4) dgn x1 = 3 , y2 = -4
    (y-y1) = m(x-x1)
    (y+4) = 5/2 (x-3)
    2(y+4) = 5(x-3)
    2y + 8 = 5x - 15
    2y - 5x = - 8 - 15 = -23
    jadi 2y - 5x = -23 atau
    -5x + 2y = -23