sebuah persegi mempunyai sisi 3a cm dan luasnya 36 cm persegi tentukanlah A.Nilai A B.Panjang sisi sisinya C.Kelilingnya
Matematika
RiskaNCahyani
Pertanyaan
sebuah persegi mempunyai sisi 3a cm dan luasnya 36 cm persegi tentukanlah
A.Nilai A
B.Panjang sisi sisinya
C.Kelilingnya
A.Nilai A
B.Panjang sisi sisinya
C.Kelilingnya
1 Jawaban
-
1. Jawaban JihanValentinaa
→ Mapel : Matematika
→ Materi : Bangun Datar
→ Bab : Aljabar
——————————————
a. Nilai A
Luas = s x s
36 = 3a x 3a
36 = 9a²
a² = 36 ÷ 9
a² = 4
a = √4
a = 2 cm
b. Panjang sisi persegi
= 3(a) cm
= 3(2) cm
= 6 cm.
c. Keliling persegi
= 4 x s
= 4 x 6[tex] [/tex]
= 24 cm
———————————————Pertanyaan Lainnya