Fisika

Pertanyaan

manfaat listrik di kehidupan sehari hari ??

2 Jawaban

  • manfaat listrik adalah sebagai penopang kehidupan, bayangkan jika anda hidup tanpa listrik, tidak ada pencahayaan, bumi kita akan gelap gulita, dan elektronik anda seperti televisi, gadget, dan komputer anda tidak bisa menyala, begitu membosakanya hidup ini tanpa adanya listrik, maka dari itu letarikanlah lingkungan dengan memakai sumber energi listrik terbarukan yang ramah lingkungan mengingat manfaat listrik yang begitu luar biasa bagi kehidupan umat manusia.
  • untuk menjalankan berbagai aktivitas seperti:
    1.menggunakan alat masak bagi para chef
    2.menggunakan alat kerja bangunan untuk insinyur atau sejenisnya
    3.untuk alat untuk kehidupan kita seperti mencharge hp,laptop,tab dll

Pertanyaan Lainnya