Matematika

Pertanyaan

pada kubus abcdefgh dengan panjang rusuk 12 cm.hitunglah jarak titik a ke bidang bde

1 Jawaban

  • Panjang diagonal ruang =12√3
    jarak titik A ke bidang BDE adalah

    [tex]= \frac{a \sqrt{3} }{3}= \frac{12 \sqrt{3} }{3} =4 \sqrt{3} cm [/tex]

Pertanyaan Lainnya