kenapa daging babi diharamkan?
Seni
adam830
Pertanyaan
kenapa daging babi diharamkan?
2 Jawaban
-
1. Jawaban bernikaputri1
karena babi berbahaya...
didalam perut babi terdapat cacing pita,hati,gilig,dll..
Allah SWT mengharamkan karena berbahaya ia ingin hambanya bersih dan sehat.
karena Allah maha penyayang
jadikan Jawaban terbaik yaa -
2. Jawaban WahyuAnugrah03
karena menurut ajaran agama islam babi itu haram tetapi kalo dalam keadaan terpaksa kita boleh memakannya dan itu halal.