IPS

Pertanyaan

apa bunyi hukum permintaan

1 Jawaban

  • Hukum permintaan:
    " Apabilah harga suatu barang atau jasa naik, jumlah barang atau jasa yang diminta konsumen akan berkurang, dan sebaliknya, Apabilah harga suatu barang atau jasa turun, jumlah barang atau jasa yang diminta konsumen akan bertambah.
    SEMOGA MEMBANTU

Pertanyaan Lainnya