B. Indonesia

Pertanyaan

orientasi koda resolusi dan komplikasi yang berkaitan dengan cerita fabel

1 Jawaban

  • Orientasi merupakan bagian pengenalan tokoh cerita, latar, waktu dan tempat (Awal dari sebuah cerita fabel).
    Komplikasi adalah bagian di mana tokoh melewati tahap permasalahan (Awal bermula nya masalah dlam cerita fabel)
    Resolusi ialah struktur cerita fabel yg berisi pemecahan masalah dari struktur komplikasi (pemecahan/penyelesaian konflik-konflik yg ada).
    Koda ialah suatu pesan moral yg diselipkan pada akhir cerita fabel [Contoh: Sejak saat itu, Kancil tidak akan lagi berbuat serakah seperti yg ia lakukan pada beruang, harimau dan binatang lainnya

    #Semoga membantu..

Pertanyaan Lainnya