jelaskan perkembangan teknologi power point dan uraikan fungsinya
TI
nicochandra2011
Pertanyaan
jelaskan perkembangan teknologi power point dan uraikan fungsinya
1 Jawaban
-
1. Jawaban Novolea
PERKEMBANGAN VERSI-VERSI MICROSOFT POWER POINT
Versi terbaru adalah Microsoft Office PowerPoint 2013 (PowerPoint 15). Versi ini dirilis pada bulan Januari 2013, yang merupakan sebuah lompatan yang cukup jauh dari segi antarmuka pengguna dan kemampuan grafik yang ditingkatkan. Selain itu, dibandingkan dengan format data sebelumnya yang merupakan data biner dengan ekstensi *.ppt, versi ini menawarkan format data XML dengan ekstensi *.pptx.