pada saat mendengar suara yang sangat keras, sebaiknya kita membuka mulut. Tujuan dari tindakan tersebut adalah a. dapat bernapas lega b. tekanan udara telinga
Biologi
putrimoli
Pertanyaan
pada saat mendengar suara yang sangat keras, sebaiknya kita membuka mulut. Tujuan dari tindakan tersebut adalah
a. dapat bernapas lega
b. tekanan udara telinga tengah sama dengan telinga luar
c. suara dapat masuk ke rongga mulut
d. gelombang suara keras terpecah masuk ke dalam tubuh
a. dapat bernapas lega
b. tekanan udara telinga tengah sama dengan telinga luar
c. suara dapat masuk ke rongga mulut
d. gelombang suara keras terpecah masuk ke dalam tubuh
2 Jawaban
-
1. Jawaban Sakuraz
Karena dapat mengurangi tekanan udara yang masuk ke dalam telinga tetapi akan lebih baik apabila kita membantunya dengan cara menutup telinga dengan tangan
Semoga membantu -
2. Jawaban Azzaismyname
Tekanan udara telinga tengah sama dengan telinga luar ,
Dengan begitu suara yang terdengar terdengar lebih pelan darioada aslinya