Biologi

Pertanyaan

produk umbi-umbian dan bahannya

1 Jawaban

  • 1.     Pahadakong

    Bahan :

    ·         2 Kg singkong

    ·         ¾ Ayam

    ·         Telur

    ·         margarine

    ·         wortel

    ·         daun bawang

    ·         minyak goring

    ·         serey

    Bumbu :

    ·         lada

    ·         bawang putih

    ·         masako

    ·         garam

    Cara membuat :

    ·         singkong dikukus ditumbuk halus

    ·         tambahkan blueband ( margarine ) dan telur

    ·         tumis bumbu masukkan ayam yang dicincang masak sampai matang, masukan wortel dan daun bawang yang telah dipotong-potong

    ·         campur adonan singkong dan tumisan ayam dan sayur

    ·         bentuk seperti paha ayam, celupkan kedalam telur kocok

    ·         goring sampai kekuningan, angkat dan tiriskan. Pahadakong siap disajikan


    2.     Klepon Ubi

    Bahan :

    ·         1 Kg ubi

    ·         1 Ons pathi kanji

    ·         Pewarna makanan secukupnya

    ·         Parutan kelapa

    ·         Gula merah dan vanili


    Cara membuat :

    Proses pertama :

    ·         Ubi dikupas dari kulitnya, kemudian dicuci bersih

    ·         Ubi yang sudah bersih tadi dikukus  ± selama 30 menit sampai matang

    ·         Kemudian dihaluskan, ditambah dengan pathi kanji dan pewarna makanan secukupnya

    ·         Setelah itu, dibentuk bulat-bulat dan diisi dengan gula merah yang sudah disisir terlebih dahulu

    Proses kedua :

    ·         Selanjutnya, adonan yang sudah dibentuk tadi, dikukus lagi selama  ±15 menit

    ·         Adonan yang sudah jadi kemudian ditaaburi parutan kelapa

    ·         Siap disajikan


    3.     Kue Minas

    Bahan :

    ·         1 Kg ketela

    ·         ¾ gula pasir

    ·         3 buah nanas

    ·         5 mie so’on

    ·         1 buah agar-agar

    ·         1 buah kelapa

    Cara membuat :

    ·         Ketela dikupas lalu diparut, So’on di sedu sampai matang, Nanas diparut

    ·         Semua bahan dicampur dibagi menjadi tiga bagian dan diberi warna menurut selera, kemudian masukan Loyang dan kukus selama 1 jam, dinginkan dan potong kotak-kotak lalu taburi kelapa parutan

    ·         Kelapa di parut sasak dan dikukus

    ·         Minas siap dihidangkan

    #SMOGA BERMANFAAT
    JANGAN LUPA IKUTI SAYA YAA
    klu benar tlong beri ter brainly

Pertanyaan Lainnya