Fisika

Pertanyaan

2 buah dawai identik AdanB ditegangkan dgn gaya berbeda .dawai A ditegangkan dgn gaya 100 N sedangkan dawai B ditegangkan dgan gaya 121N .jika ke2 dawai dipetik sehingga menghasilkan bunyi dgn f nada dasar A danB.....
a.10/11
b.11/10
c.100/121
d.121/100

1 Jawaban

  • GELOMBANG BUNYI
    ▶Dawai

    Dawai Identik , maka massa & panjang keduanya sama.

    Frekuensi nada dasar :
    f₀ = √(F L / m) / 2L

    Karena massa dan Panjang sama , maka f₀ sebanding dengan √F

    Maka :
    f₀ a / f₀ b = √(Fa) / √(Fb)
    f₀ a / f₀ b = √100 / √121 = 10 / 11 [A] ✔

Pertanyaan Lainnya