Matematika

Pertanyaan

Skala sebuah peta 1:2.000.000. Jarak kota S ke R pada peta 2,5 cm. Jarak sebenarnya kedua kota itu adalah.....km

2 Jawaban

  • 2.5x2.000.000 = 5.000.000cm
    50 km
  • 2,5÷1/2.000.000=2,5×2.000.000/1=50.000.00,0=5.000.000 cm=50 km


    keterangan: ÷(artinya bagi)
    /(artinya per)



    maaf ya kalau salah:)

Pertanyaan Lainnya